
Kali ini team Waterdecor akan sedikit mengulas akuarium yang baru saja selesai dikerjakan oleh team waterdecor. Lokasi setting up akuarium ini berada di Pluit. Terima kasih pak Tommy telah berkenan untuk share akuariumnya di media ini.
Setelah melalui survey lokasi, kemudian diskusi dan konsultasi yang kami lakukan dengan beliau, maka tim Waterdecor langsung melakukan eksekusi.
Tema...